Minggu, 25 Januari 2009

Cara membaca dan belajar yang ideal

Ada lima cara untuk membaca sebuah buku, yaitu : 1. Membaca terarah. Dengan teknik ini, anda menginginkan agar dalam waktu singkat memperoleh gambaran tentang buku itu, maka anda akan membaca buku itu secara benar atau tidak. Bila anda mengetahui bagaimana buku itu disusun dan dikelompokkan, maka anda sudah akan mendapatkan kesannnya. 2.membaca sepintas. Yang diutamakan adalah anda harus mengikuti pikiran pokok tiap bab dalam buku itu. Anda perlu berbuat lebih banyak daripada waktu membaca terarah. Pada membaca sepintas, persoalannya terletak apakah anda mengerti gagasan pokok yang sebenarnya dalam buku itu. Maka disini anda harus dapat menemukan inti dari tiap tiap alinea. 3. Membaca mencari. Anda dengan cepat untuk mencari kata kata, nama nama atau angka angka tertentu. Anda ingin menjawab suatu pertanyaan tertentu. Anda mencari jawabannya dalam buku itu. 4. Membaca belajar. Membaca belajar mempunyai tujuan untuk suatu permohonan dan mengingat suatu teks

Tidak ada komentar: